Archive for Oktober 2018

cara install MySQL Workbench dan membuat database dengan MySQL Workbench

//Sabtu, 13 Oktober 2018
//Posted by Fifi Dwi Ariani
Cara Install MySQL Workbench
kita akan belajar cara menginstall MySQL Workbench. OS yang saya gunakan adalah windows 10. Mari kita mulai tahapan untuk menginstallnya:
1. Pertama, Anda dapat mendownload MySQL Workbench disini. Lalu klik pada kalimat berikut “No thanks, just start my download.”
2. Sebagai catatan, untuk menginstall MySQL Workbench diperlukan 2 library untuk Windows 10 yaitu Microsoft .NET Framework 4.5 dan Visual C++ Redistributable for Visual Studio 2015. Bila nanti ada peringatan untuk menginstall kedua library ini, silahkan menginstall terlebih dahulu.
3. Klik pada file installer MySQL Workbench yang telah didownload. Bila muncul kotak dialog, klik run
4. Ketika kotak dialog instanlasi telah muncul, klik Next
5. Kemudian Anda akan ditanya destinasi folder untuk menginstall MySQL Workbenc. Secara default, akan masuk ke C:\Program Files/. Kemudian klik Next
6. Lalu pilih tipe setup complete, klik next
7. Setelah muncul ready to install, klik Install
8. Tunggu hingga loading selesai, lalu klik Finish 
MySQL workbench telah siap untuk digunakan.
Cara membuat table sql
setelah selesai install, kita akan belajar membuat table sql, mari kita mulai:
1. Buka MySQL Workbench, kemudian pilih File > New Model

2. Kemudian akan tampil lembar kerja dengan schema otomatis bernama mydb.

3. Kemudian klik 2x pada nama mydb dan rename sesuai nama table yang akan anda buat.



4. lalu save project anda.

5. klik 2x  Add new table, beri nama table dan isi atributnya.

6. Setelah semua tabel selesai dibuat, klik icon Add Diagram di lembar kerja Model Overview paling atas.

7. Kemudian akan muncul tampilan lembar kerja untuk membuat ER Diagram seperti berikut.

8. Drag and drop semua tabel yang sudah dibuat.


9. Isikan data kemudian klik next.


10. Klik next.


11.  Selanjutnya akan tampil tahap select object. Pastikan jumlah objek tabel yang akan di eksport jumlahnya sesuai dengan tabel yang dibuat. Klik next.

12. Klik close



Diberdayakan oleh Blogger.

Flickr

Buscar

Facebook

Post AD

Facebook

Blogroll

Blogger templates

Mata Kuliah

Facebook

Blogroll

2ne1 - ugly

Weekly post